Monografi


Muara Samu adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Paser, Kalimantan Timur, Indonesia. Muara Samu adalah hasil pemekaran dari kecamatan Batu Sopang yang disahkan pada tanggal 29 Desember 2003.

Kecamatan Muara Samu merupakan wilayah Kabupaten Paser yang terletak di Barat Daya. Tepatnya pada posisi 115'56’8,1” Bujur Timur dan 02'00’56,8”Lintang Utara.

Batas Wilayah Kecamatan Muara Samu:

  • Sebelah Utara berbatasan dengan Kecamatan Batu Sopang
  • Sebelah Selatan berbatasan dengan Kabupaten Kota Baru Kalimantan Selatan
  • Sebelah Timur berbatasan dengan Kecamatan Pasir Belengkong dan Kecamatan Tanjung Harapan
  • Sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Balangan Kalimantan Selatan dan Kalimantan Tengah

Luas Wilayah Kecamatan Muara Samuadalah 855,25 Km² yang terbagi menjadi 9 (Sembilan) Desa sebagai berikut :

Desa

Luas (Km2)

Tanjung Pinang 210.8
Rantau Atas 146.19
Libur Dinding 118.82
Muser 118.96
Biu 107.12
Rantau Bintungan 56.75
Suweto 30.5
Luan 66.11
Muara Andeh -

 

© 2024 Kecamatan Muara Samu,
/* End of file CodeIgniter.php */ /* Location: ./system/core/CodeIgniter.php */